Selamat Datang di layanan e-PPID KPU Kabupaten Lampung Utara
e-PPID KPU Kabupaten Lampung Utara merupakan sarana pelayanan online bagi publik untuk mengajukan permohonan informasi, mengajukan keberatan, dan mengetahui status permohonan informasi. Ayo gunakan hak atas infromasi publik, untuk Indonesia yang lebih baik
Pelayanan Informasi
Selama Pandemi Covid-19 dan New Normal Layanan Informasi data Kepemiluan dan Kelembagaan KPU mengutamakan pelayanan berbasis Daring. Pelayanan PPID KPU Kabupaten Lampung Utara GRATISSSSS alias Tidak DIpungut Biaya. Biaya hanya dibebankan apabila kalian mengajukan permintaan penggandaan dan pengiriman data/informasi yang dibutuhkan.
Penghargaan yang diberikan oleh KPU Provinsi Lampung
KPU Kabupaten Lampung Utara meraih penghargaan sertifikat Juara 3 Kategori Kualitas Layanan Administrasi Kepegawaian dan Juara 3 Kategori Pelaksana Sosialisasi Terbaik dari KPU Provinsi Lampung tahun 2025
Galeri
Uji Kompetensi Jabatan Fungsional Penata Kelola Pemilihan Umum Ahli Pertama Tahun 2025
UPACARA MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA YANG KE 97 TAHUN 2025